Podcast Bebas Aktif | Timur Tengah Setelah Saudi Rujuk Sama Iran

Published by

on

Arab Saudi dan Iran baru aja memulai proses normalisasi hubungan yang sudah tujuh tahun diwarnai perseteruan. Keduanya memang tidak akur karena alasan geopolitik dan irisannya dengan identitas Sunni dan Syiah. Menariknya, kesepakatan normalisasi ini dilakukan dengan bantuan China dan disepakati di Beijing.

Rafi, Ikhlas, Shofwan, dan Majiid membahas semuanya di Podcast Bebas Aktif episode ke-63!

Podcast Bebas Aktif | Timur Tengah Setelah Saudi Rujuk Sama Iran

Leave a comment