Category: Uncategorized
-

Palestina Merdeka! Zionisme Runtuh!
Pada hari Selasa, 11 Juni 2024, Universitas Islam Indonesia mengadakan acara #SoreNyastra untuk kali ketiga. Tema yang diangkat pada kesempatan ini adalah “Bumi Palestina”. Tema ini diambil sebagai bentuk solidaritas UII dengan rakyat Palestina yang hingga hari ini masih tertindas dalam genosida tak berujung. Dosen, mahasiswa, hingga tenaga kependidikan ikut…
-

Hari Ini dalam Sejarah | ASEAN Yang Terhimpit Rivalitas Geopolitik
ASEAN dulu dibentuk untuk menjaga stabilitas kawasan ketika Perang Dingin berlangsung. Kini, tantangan yang tidak kalah besar menanti ASEAN: Laut China Selatan, rivalitas Amerika-China, Myanmar, dan lain-lain. Gimana ASEAN menavigasi tantangan-tantangan ini?
-

Apa Benar Tuhan Itu Tunggal?
Diriwayatkan, orang-orang musyrik di Madinah meminta penjelasan kepada Nabi Muhammad Saw., صف لنا ربك!, “beritahu kepada kami sifat dari Tuhanmu!”, maka turunlah ayat ke-163 dari Surat Al Baqarah, وَإِلٰهُكُمْ إِلٰهٌ وٰحِدٌ ۖ لَّآ إِلٰهَ إِلَّا هُوَ ٱلرَّحْمٰنُ ٱلرَّحِيمُ (١٦٣) “Dan Tuhan kalian adalah Tuhan yang satu, tidak ada Ilah kecuali…
-

Para Pencari Tuhan
Menjadi sebuah fitrah dari manusia, untuk mencari sesuatu yang disembah olehnya. Tempat ia menaruh harap dan menggantungkan asa. Tempat manusia menyembahkan diri dan mengabdikan hidup. Dari zaman primitif hingga postmodern. Ada Tuhan yang selalu dalam pencarian. Bahkan, kalangan yang enggan mengakui keberadaan Tuhan pun akan turut menuhankan sesuatu, disadari atau…
-

Pangkal Tempat Bertolak, Labuh Tempat Bersauh
Apalah yang lebih pantas untuk kita jadikan ia sebagai pangkal tempat segala aktivitas kita bertolak, pun menjadi labuh akhir tempat aktivitas kita bersauh, selain daripada Tauhid kepada Allah semata. Inilah simpul awal dari keseluruhan pandangan hidup seorang muslim. Alam pandangnya, perspektifnya, dan worldview-nya semua bermula daripada Tauhid. Maka, apakah itu…
-
Gembira Sambut Ramadhan
Bergembiralah menyambut Ramadhan! Bulan Ramadhan kini pun tiba Bergembiralah seisi jagad semesta Menyambut bulan penuh mulia Mencari rahmat Ilahi yang tiada terkira Alhamdulillah, kita kini dipertemukan kembali oleh Allah dengan bulan Ramadhan. Hanya dengan kasih dan sayang-Nya lah kita kembali diperkenankan untuk bertemu. Demi menyambut bulan penuh…
-

Catatan Hari Pendidikan
CATATAN HARI PENDIDIKAN Farhan Abdul Majiid Beberapa catatan mengenai mendidik, pendidikan, pendidik, dan yang dididik. *** Beberapa waktu yang lalu, dosen saya pernah berujar mengenai alasan beliau mencintai profesinya. “When we teach, we learn”, katanya. Ketika kita mengajar, sejatinya kita pun sedang belajar. Belajar memahami materi, belajar memahamkan kepada yang…
-

20 Ayat Permulaan Al Baqarah (1)
20 AYAT PERMULAAN AL BAQARAH (1) Sepertinya, 20 ayat permulaan surat Al Baqarah ini sudah permulaan saya share. Tapi, namanya juga membaca Al Quran, rasanya tiap dibaca makin dalam makna yang didapat. Berikut sedikit hikmah yang bisa saya bagikan. الٓمّٓ “Alif Lam Mim.” ذٰلِكَ الْكِتٰبُ لَا رَيْبَ ۛ فِيْهِ ۛ…
-

Tadabbur Surat Al Zalzalah
بِسْمِ ٱللَّهِ ٱلرَّحْمَٰنِ ٱلرَّحِيمِ إِذَا زُلْزِلَتِ ٱلْأَرْضُ زِلْزَالَهَا (١) وَأَخْرَجَتِ ٱلْأَرْضُ أَثْقَالَهَا (٢) وَقَالَ ٱلْإِنسَٰنُ مَا لَهَا (٣) يَوْمَئِذٍ تُحَدِّثُ أَخْبَارَهَا (٤) بِأَنَّ رَبَّكَ أَوْحَىٰ لَهَا (٥) يَوْمَئِذٍ يَصْدُرُ ٱلنَّاسُ أَشْتَاتًۭا لِّيُرَوْا۟ أَعْمَٰلَهُمْ (٦) فَمَن يَعْمَلْ مِثْقَالَ ذَرَّةٍ خَيْرًۭا يَرَهُۥ (٧) وَمَن يَعْمَلْ مِثْقَالَ ذَرَّةٍۢ شَرًّۭا يَرَهُۥ (٨) Apabila bumi…